5+ Tempat Kursus Komputer di Kopo Bandung Terbaik Beserta Alamatnya

Kursus Komputer di Kopo Bandung – Halo sobat kangajat. Bagi Anda yang sedang mencari tempat kursus komputer di daerah Kopo Bandung, Anda sangat tepat mengklik artikel ini. Karena pada artikel kali ini saya akan memberikan beberapa rekomendasi tempat kursus komputer di Kopo Bandung.

Seperti yang telah kita ketahui bahwa semenjak pandemi, banyak sekali para karyawan yang mencoba untuk mendapatkan pasif income dari berbagai macam usaha, mulai dari usaha kecil-kecilan di rumah atau usaha melalui dunia internet.

Dunia internet telah memberikan peluang untuk kita semua untuk bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah, entah apapun profesinya. Seperti Blogger, Desainer, 3D Artist, dsb. Namun apakah bisa menjadi salah satu profesi tersebut kita bisa melakukannya sendiri? Jawabannya bisa, namun kita dituntut harus lebih produktif.

Salah satu jalan pintas yakni mengikuti kursus, mungkin sudah banyak sekali kursus komputer di daerah Anda, tempat kursus tersebut dapat Anda jadikan fasilitas Anda untuk mengembangkan diri. Seperti yang akan saya bahas kali ini, yakni tempat kursus komputer di Kopo Bandung yang dapat memfasilitasi rekan-rekan yang ingin belajar komputer.

Daftar Tempat Kursus Komputer di Kopo Bandung Terbaik

Nah, bagi Anda yang bersungguh-sungguh ingin mengikuti kursus komputer di Kopo Bandung. Sebelum mengambil kelas kursus Anda dapat menghubungi CS dari masing-masing tempat kursus untuk menanyakan beberapa informasi seperti biaya, materi, jadwal, dsb.

Baca Juga : 10+ Tempat Kursus Desain Grafis Bandung Terbaik Beserta Alamatnya

Berikut ini beberapa tempat kursus komputer di Kopo Bandung terbaik :

1. Kursus Komputer untuk Pemula

Alamat : Jl. Sukamenak Jl. Cisirung No.297, Cangkuang Kulon, Kec. Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40239

Jam Buka : Senin-Sabtu(08.00-16.00), Minggu, Tutup

No. Telepon : 0895-3524-36039

2. kost TKI I / SERVICE HP/KURSUS KOMPUTER

Alamat : KOMPLEK TAMAN KOPO INDAH I BLOK E 256, Margahayu Sel., Kec. Margahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40226

Jam Buka : –

No. Telepon : 0898-4231-113

3. Citschool

Alamat : Blok C78 Lantai Margahayu, Jl. Taman Kopo Indah 1 No.3, Margahayu Sel., Kec. Margahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40228

Jam Buka : Senin-Jum’at(13.00-18.30), Sabtu(07.00-13.30) ,Minggu, Tutup

No. Telepon : (022) 54410468

4. LPK Pauline

Alamat : Jl. Kopo Bihbul A No.16, Margahayu Tengah, Kec. Margahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40233

Jam Buka : (09.00-21.00) Buka Setiap Hari

No. Telepon : (022) 5431282

5. StarLab Indonesia

Alamat : Jl. Taman Kopo Indah 1 No.16, Margahayu Selatan, Margahayu, Bandung Regency, West Java 40226

Jam Buka : Senin-Sabtu(10.00-18.00), Minggu, Tutup

No. Telepon : 0887-9798-888

6. LKP. Queen College

Alamat : Jl. Terusan Kopo Km.14, Kp. Leuweung Kaleng No.RT.02/01, Kec. Katapang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40921

Jam Buka : –

No. Telepon : –

Kesimpulan

Mungkin sebagian dari rekan-rekan yang mencari tempat kursus komputer di Kopo Bandung ini mendapatkan arahan dari atasan agar memiliki keterampilan dalam mengoperasikan komputer, atau yang tergerak untuk mengikuti kursus untuk mengasah kemampuan dan menambah relasi.

Namun, tak ada salahnya bagi Anda yang memilih otodidak, justru dengan otodidak kita bisa bebas mengeksplor apapun yang terdapat di internet. Itulah beberapa rekomendasi tempat kursus komputer yang dapat saya berikan pada artikel ini.

Saya tegaskan kembali, sebelum Anda mengambil kelas sebaiknya Anda menghubungi terlebih dahulu CS dari masing-masing tempat kursus di atas, mengapa demikian? Agar Anda dapat mengetahui informasi seperti biaya, materi, jadwal, dsb.

Akhir Kata

Itulah ulasan yang dapat saya berikan pada artikel dengan judul 5+ Tempat Kursus Komputer di Kopo Bandung Terbaik Beserta Alamatnya Mudah-mudahan dengan adanya artikel ini dapat membantu Anda saat mencari tempat kursus komputer di daerah Kopo Bandung, semoga bermanfaat dan terima kasih.

Satu pemikiran pada “5+ Tempat Kursus Komputer di Kopo Bandung Terbaik Beserta Alamatnya”

Tinggalkan komentar